Selasa, 07 Juli 2015

Fakultas Kedokteran

Sekilas tentang fakultas kedokteran. Fakultas Kedokteran adalah fakultas yang salah satu program studinya adalah pendidikan dokter. Biasanya
didalam pembelajaran di fakutas kedokteran ini menggunakan sistem blok. biasanya sih kalo kuliah kedokteran itu lamaa. tapi itu katanya sih. umumnya kuliah kedokteran itu berlangsung dari 5,5 - 6 tahun. karena setelah selama 3,5 tahun kita mendapat materi setelah itu wisuda dan mendapatkan gelas S.ked.  2-3tahun digunakan untuk ko-ass atau praktek di rumah sakit agar mahasiswa kedokteran tanggap jika sudah berhubungan langsung dengan seorang pasien.Setelah itu baru deh dapet gelar dr. Menjadi seorang dokter bukanlah perkara yang mudah. Maka dari itu, seorang mahasiswa kedokteran haruslah tahan banting dengan segala tugas yang menghantui mereka setiap harinya. untuk lebih jelasnya besok aku ceritain deh kalo udah bener bener jadi mahasiswi kedokteran wakakakak :D
Selain itu biaya yang dikeluarakan untuk kuliah di fakultas kedokteran tidaklah sedikit. pesaing untuk masuk ke fakultas kedokteran juga banyak sekali sehingga tidak sedikit juga orang tua yang megeluarkan uang lebih banyak demi memasukkan anaknya ke fakultas kedokteran (re: nyogok). tapi, inshaa Allah jika seseorang sudah benar- benar niat ingin mnjadi seorang dokter, apalah arti biaya, tugas, pesaing jika dibandingkan rasa bangga bisa menjadi seorang dokter di kemudian hari wkwkwkwk

ini adalah gambar waktu sumpah dokter  










Fakultas Kedokteran di UMM ini berakreditasi B. Kampusnya terletak di kampus 2 di Jalan Bendungan Sutami 188 Malang Jawa Timur untuk lebih jelasnya silahkan mengunjungi website Klik Disini

Tidak ada komentar:

Posting Komentar